Video Klip Soundtrack FIFA World Cup 2022 yang Dibawakan Jungkook BTS Feat. Fahad Alkubaisi Trending Nomor 1 
international

Video Klip Soundtrack FIFA World Cup 2022 yang Dibawakan Jungkook BTS Feat. Fahad Alkubaisi Trending Nomor 1 

Penampilan Jungkook BTS dan Fahad Al Kubaisi di Opening Ceremony Piala Dunia Qatar 2022 sukses memukau penonton. Enggak hanya sukses menyanyikannya di saat live, video klip Dreamers pun menjadi trending nomor 1 di youtube dan mendominasi chart iTunes di berbagai negara. 

Lagu resmi Piala Dunia 2022 ini juga mencetak rekor baru juga loh yaitu berhasil berada di posisi paling atas di chart Top Songs Amerika Serikat hanya dengan waktu 2 jam 11 menit.

Sesuai sama judulnya, lewat lagu Dreamers ini Jungkook ingin mengajak para penggemarnya untuk selalu semangat dalam menggapai mimpi.

Selain itu Jungkook, anggota termuda dari boygrup BTS menjadi penyanyi pertama asal Korea Selatan yang memeriahkan upacara pembukaan piala dunia. 

Buat Sahabat Kutu yang mau dengerin sambil nyanyi bareng, nih Kutu sekalian tulis liriknya di bawah ya

Ala ho la dan

Ala ho la dan

(Oh, RedOne)

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Look who we are, we are the dreamers

We make it happen, ’cause we believe it

Look who we are, we are the dreamers

We make it happen ’cause we can see it

Here’s to the ones, that keep the passion

Respect, oh, yeah

Here’s to the ones, that can imagine

Respect, oh, yeah

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Gather ’round now, look at me (Hayya, hayya)

Respect the love the only way (Hayya, hayya)

If you wanna come, come with me (Hayya, hayya)

The door is open now every day (Hayya, hayya)

This one plus two, rendezvous all invited

This what we do, how we do

Look who we are, we are the dreamers

We make it happen, ’cause we believe it

Look who we are, we are the dreamers

We make it happen ’cause we can see it

Here’s to the ones, that keep the passion

Respect, oh, yeah

Here’s to the ones, that can imagine

Respect, oh, yeah

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Look who we are, we are the dreamers

We make it happen, ’cause we believe it

Look who we are, we are the dreamers

We make it happen ’cause we can see it

Here’s to the ones, that keep the passion

Respect, oh, yeah

Here’s to the ones, that can imagine

Respect, oh, yeah

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Ala ho la dan

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

Adrian Khalif & The Lantis 1

04 February 25

Copy of B.Y.D.E (Instagram Story) (2)

25 November 22

Oslo Ibrahim Another Heartbreak

26 April 24

Related Post

Evanescence
international
18 / 11 / 20
Evanescence gelar konser live streaming Desember 2020
movements_2019
international
28 / 07 / 20
Jelang rilis album, Movements unggah video musik Don't Give Up Your Ghost
BABY-METAL-press-cr-SUSUMU-MIYAWAKI-1548-1608747685
international
17 / 10 / 22
Babymetal Akan Rilis Album Baru Bertajuk 'The Other One' Tahun Depan
WILLOW-YUNGBLUD-podcast-BBC-Sounds-header-JUly-2021
international
30 / 07 / 21
Willow dan YUNGBLUD bicarakan soal Mental Health
one-ok-rock-taking-off
international
20 / 11 / 16
ONE OK ROCK rilis video baru dan umumkan album baru
sheppard-we-belong-860x450
international
04 / 11 / 16
Sheppard Kembali Dengan Single Baru, “We Belong”
David Bay - Press Photo 2
international
19 / 09 / 21
David Bay Merilis Ulang Single Milik Joy Division, “Love Will Tear Us Apart”
Oli-Sykes-Fangs-1000x515
international
26 / 07 / 21
Frontman Bring Me The Horizon Oli Sykes punya gigi taring vampir

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

Processed with VSCO with a6 preset

02 January 23

Photo Profie Daniel Ingot (1)

21 September 21

BABY-METAL-press-cr-SUSUMU-MIYAWAKI-1548-1608747685

17 October 22

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more