Netflix Rilis Film Dokumenter AVICII: I’m TIM
international

Netflix Rilis Film Dokumenter AVICII: I’m TIM

Lewat website resminya, Netflix umumin kalo 31 Desember 2024 akan rilis film dokumeter yang nyeritain perjalanan karir Avicii sebagai seorang DJ.

Sebelum tayang di Netflix, film dokumenter ini udah tayang perdana di Tribeca Film Festival di awal tahun 2024. Satu hal menarik dari film dokumenter ini yaitu mendiang Avicii sendiri yang narasiin semua dialog secara langsung.

Dokumenter ini jadi salah satu hadiah juga buat para fans Avicii yang menayangkan penampilan terakhirnya di Ushuaia, Ibisa Agustus 2026 sebelum memutuskan untuk berhenti tur di usia 26 tahun.

Sinopsis
Mengangkat kisah yang nggak biasa tentang Tim Bergling, seorang anak cowok yang punya sifat pemalu dan nggak percaya diri. Tanpa disadari, cowok ini jadi salah satu DJ yang di akui dunia, dikenal dengan nama Avicii.

Lewat banyak footage dan arsip pribadi, kita bisa liat dan ngikutin gimana perjalanan seorang Tim Bergling dari mulai di lahirkan sampai akhir hayatnya.

Buat yang penasaran kita tunggu 31 Desember nanti ya

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

825638623

27 October 22

1

24 December 23

artwork

03 January 23

Related Post

maxresdefault
international
18 / 04 / 20
Oliver Tree merilis lagu berjudul Let Me Down sebagai permintaan maaf untuk perilisan album yang ditunda
Harlech-Envelope-Blurred2
international
31 / 03 / 21
Sebuah surat 'utang' hasil tulis tangan Paul McCartney dilelang
Linkin_Park_2017_promo
international
23 / 02 / 24
Linkin Park rilis lagu terbarunya berjudul “Friendly Fire”
sheppard-we-belong-860x450
international
04 / 11 / 16
Sheppard Kembali Dengan Single Baru, “We Belong”
Untitled-2
international
06 / 06 / 20
3 lagu dari musisi Amerika yang terinspirasi dari Virus Corona
fameonfire_77196573_183605412786673_2352248561504470399_n
international
13 / 06 / 20
Fame On Fire rilis musik video Headspace featuring Poorstacy
Screen Shot 2020-05-31 at 6.31.35 PM
international
31 / 05 / 20
I Prevail rilis video klip lagu "DOA" feat. Joyner Lucas
minikutumedia.com-instagram-nathansykes2
international
18 / 04 / 17
Happy Birthday, Nathan Sykes!

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

LORD-SPOTIFY

28 February 18

333CA6CE-019F-4B0D-B734-B52BD71C29B0

03 July 20

OKAAY - #01

26 December 23

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more