Juicy Luicy Minta ditampar di Single Terbarunya
local

Juicy Luicy Minta ditampar di Single Terbarunya

Pernah ga sih suka sama seseorang, tapi dia udah punya pasangan? Benar atau salah, tidak dipungkiri yang namanya perasaan tidak bisa dibohongi. Bahkan kadang, saat perasaan tersebut sangat kuat, tidak sedikit dari kita berharap kalau orang yang kita sukai itu berpisah dengan pasangannya. Setelah berpisah, baru lah kemudian kita berharap bisa menghabiskan waktu bersamanya. Pada momen pengharapan itu lah, terkadang kita butuh tamparan dari seseorang, kalau hal itu salah. Semua perasaan itu lah yang dirangkum oleh Juicy Luicy, melalui single terbarunya, Tampar.

Konsisten dengan lagu-lagu milik Juicy Luicy sebelumnya, lagu ‘Tampar’ sangat relatable dan sering terjadi di masa kini. ‘Tampar’ seakan menyuarakan semua orang yang masih ngarep atau berharap mendapatkan cinta dia yang sudah memiliki pasangan. Kekecewaan pun akhirnya muncul karena memiliki perasaan kepada seseorang yang sudah memiliki. Karena yang namanya perasaan, terkadang tidak bisa ditahan dan dipungkiri. Juicy Luicy menyuarakan ini melalui lirik lagu Tampar yaitu: “Tampar aku di pipi, biar sadar dan ku mengerti. Hujan samarkan derasnya, tutup air mata, temani kecewa, ku yang telah lama. Berdosa kah ku berdoa, minta kau terluka, dan tinggalkan dirinya.” 

 

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

Screen Shot 2020-08-18 at 11.55.44 PM

19 August 20

Reallist Management 2

13 November 23

marley-compressed

12 August 20

Related Post

Lomba Sihir Publicity 05
local
07 / 09 / 24
"Tak Ada Waktu Tepat Untuk Berita Buruk": Cara Lomba Sihir Menertawakan Tragedi Kehidupan
local
09 / 02 / 16
Kau Bahagiaku, Single Kedua dari Flash Water
Minikutumedia.com – Flash Water, band asal Bandung ini akan merilis single teranyar mereka yang berjudul “Kau Bahagiaku” bertepatan dengan hari Valentine. Single bertema cinta ini didaulat sebagai single kedua mereka setelah single pertama “Gapai Segala Hal Yang Kau Mau” yang dirilis medio 2012 lalu. Single ini merupakan kelanjutan dari eksplorasi musikalitas...
BAND PHOTO
local
17 / 08 / 23
Unit Punk Veteran, Random Lepas Single "Semangat Merdeka" di Hari Kemerdekaan RI
2
local
06 / 11 / 23
Pesta Cinta Merilis Lagu "Selamanya" Lagu Dansa yang Sensual dan Funky
Think of Me Profile 1
local
16 / 04 / 24
Sekar Astiari kembali lagi dengan single keempat yang berjudul “Think of Me” tentangmencapai titik ketidakpastian dalam sebuah hubungan
Forever June 2
local
11 / 05 / 22
FOREVER JUNE merilis single baru ‘Baby, You’re Not Fun Anymore’
HIVI! IFY GERARD AGA
local
13 / 04 / 22
Mengangkat tema “Right Person, Wrong Time,", HIVI!, Gerald Situmorang, Ify Alyssa, dan Sri Hanuraga Kembali Merilis Lagu Kolaborasi Berjudul “Mengapa Baru Sekarang?”
Lomba Sihir - #04
local
02 / 07 / 24
"Menit Tambahan": Lomba Sihir Membuka Lembaran Kedua yang Lebih Cadas

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

Foto2

14 March 22

116

01 May 24

Dead Bodies Justify A Fear - Art Cover

05 January 23

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more