Band Private Number merilis single terbarunya berjudul “Sampai Mati”
local

Band Private Number merilis single terbarunya berjudul “Sampai Mati”

 

minikutumedia.com – Private Number, band bergenre poppunk yang lahir di Tangerang pada 9 juni 2007 ini baru saja merilis single terbarunya ” Sampai Mati “.

Band yang beranggotakan Saputro fajar nugroho  ( Vokal ), Fiergiawan Dwi mahesa putra (Gitar), Riefky dewanto (Gitar) dan Handryo persa (Drum) merilis lagu barunya ini tepat dua hari setelah mereka merayakan hari jadinya yang ke 13 Tahun.

Pada kali ini Private Number ingin mencoba menyajikan nuansa yang berbeda dari lagu lagu sebelumnya, namun tidak menghilangkan nuansa poppunk yang selama ini menjadi benang merah mereka.

Menceritakan tentang kisah persahabatan yang sedang diuji oleh realita kehidupan. Dimana jarak, waktu dan kesibukan membuat semua terasa berbeda namun pada akhirnya nilai nilai pertemanan yang sudah tumbuh itu tak mampu terbendung oleh apapun kondisi yang sedang dialami.

Dalam pembuatannya, lagu Sampai Mati di produseri oleh Aska Pratama vokalis dari band poppunk legendaris asal bandung Rocket Rockers.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

Deborah Hanna - Publicity #01

31 May 22

04-avicii-press-2017-cr-Sean-Eriksson-billboard-1548-768x433

07 August 20

98D2E3E9-F29A-4F10-94F1-906A125DFA4F

19 October 22

Related Post

thumb_captainjack_2017
local
07 / 04 / 17
Gandeng Luks Superglad, Captain Jack Rilis "Brader Jackers"
Think of Me Profile 1
local
16 / 04 / 24
Sekar Astiari kembali lagi dengan single keempat yang berjudul “Think of Me” tentangmencapai titik ketidakpastian dalam sebuah hubungan
Foto Band 4
local
02 / 11 / 22
Seven Seventy Hadirkan EP Bertemakan Romansa “FALA AMO”
VINI - #02
local
20 / 12 / 23
Grup Band Elektronik VINI Melepas Singel “Teenage Lullaby", Sebuah Cara Melepaskan Dari Mimpi Buruk
ECHA_INDONESIA-INDAH
local
17 / 03 / 20
Single Terbaru dari Echa Harahap "INDONESIA INDAH"
[PRESS PHOTO] The Kuda
local
21 / 04 / 23
Mesin The Kuda Kembali Dipanaskan, Rilis Maxi-Single ‘Taruhan Dosa’
[COVER] FOR APRIL PART 1 - AUL PERSNELING
local
05 / 07 / 20
For April Part I yang ditulis Aul Persneling berdasarkan pengalaman pribadi
Artwork - Automatic Restart
local
03 / 12 / 21
Soundwave Mulai Era Baru Menuju Album Perdana Lewat Single ‘Automatic Restart’

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

Xeva Al Gazel - #01

15 August 23

Official Photo Adurusa - Sans

26 October 24

Thumbnail Youtube

02 October 23

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more