Cipika Cipiki, Single Terbaru dari Dr.Iyeb
local

Cipika Cipiki, Single Terbaru dari Dr.Iyeb

minikutumedia.com – Cliffton Jesse Rompies atau yang sekarang dikenal dengan nama panggung dr.Iyeb rilis single terbaru berjudul cipika cipiki. Gitaris Club Eighties itu mengatakan, lagu terbarunya itu menceritakan soal kecemasan yang dirasakan banyak orang karena pandemi yang membatasi interaksi.

Lagunya terdengar catchy dan sedikit membuat gelak tawa saat melihat video musik dari lagu Cipika Cipiki ini.

Tidak sendiri, di lagu ini juga melibatkan Vincent Rompies AbahCrott dan ada juga backing vocal yaitu Denisa Rikiya dan Vivi Olvita.

Tahun 2020 lalu, dr.Iyeb sempat merilis single Pasti Berlalu dan muncul memakai APD seolah-olah dia adalah dokter. Dr.Iyeb beberapa kali berkolaborasi dengan banyak musisi seperti Ivanka Slank, Abah Jaya, Jimmy Pitstop, Viki Kelompok Penerbang Roket dan akan ada kolaborasi yang lainnya.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

ARTWORK SIAPA KAMU - FINAL copy

15 December 22

minikutu-life-news-ryan-sahara

27 May 16

noui - #02

04 January 24

Related Post

DSC07259
local
25 / 07 / 21
Berawal dari Tik Tok, Juicy Luicy membuka peluang Hana Wilianto untuk berkolaborasi menyanyikan lagu Jemari
MV - DAMBA
local
29 / 08 / 20
Berkonsep Jakarta - Sydney duet dengan Garry Armando, Amabel Odelia merilis music video 'Damba'
Copy of SENOPATI IN THE RAIN
local
16 / 09 / 24
Cerita "Senopati In The Rain" Dari Jordan Susanto yang Menjadi Anthem Banyak Orang
Deja Vu
local
30 / 12 / 23
‘Dejavu’, Single Rap Perdana dari Stanley Hao, Seleb TikTok/Content  Creator asal Surabaya 
Sun Grassroots
local
14 / 06 / 20
Sun Grass Roots Merilis Single Perkenalan Berjudul “Sunset Boulevard”
alunan fb
local
26 / 06 / 17
Bertitel Lelah, Single Baru Alunan Semesta Cerita Mengenai Stagnasi
AP 3 copy
local
19 / 10 / 22
Angel Pieters Rilis Lagu Baru Tentang Masa Lalu Berjudul 'Bila'
Artwork - Butuh Bertemu
local
14 / 11 / 23
Jesenn Merilis “Butuh Bertemu” Sebuah Cara Memaknai Cinta, Jarak, dan Rindu

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

foto-1

23 November 22

minikutu-jenis-audio

17 January 22

DSC07259

25 July 21

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more