Pendarra Memulai Perjalanan Baru Lewat “Di Sudut Purnama”
local

Pendarra Memulai Perjalanan Baru Lewat “Di Sudut Purnama”

Amigdala kini berganti menjadi entitas yang baru yakni, Pendarra.  Mereka merilis sebuah single sebagai awal dari sebuah perjalanan baru. Setelah ‘Terbenam’ kini mereka berada di sebuah malam.

Kisah tentang perasaan rindu terhadap seseorang yang dahulunya bersama-sama, menghabiskan malam bersama, bicara tentang apa saja di bawah teduhnya rembulan, kemudian secara tiba-tiba sosok itu pergi, hilang entah ke mana. Malam menjadi sepi, tak ada sesiapa, yang setia menemani hanyalah bulan, lalu ia menyampaikan perasaan rindunya terhadap bulan, berharap seseorang itu menyambut rindunya di sisi yang lain.

‘Di Sudut Purnama’ merupakan single dari Pendarra yang akan segera merilis album penuh di akhir tahun 2023 ini. Diproduseri oleh Esa Prakasa dan Arjunet Abdi Nugraha sebagai penulis lagu berusaha untuk menuangkan cerita dan suasana saat ditinggal oleh orang terdekatnya.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

Italic29

28 March 17

minikutu-gol

03 February 16

beethoven-musico-libre-kAsD--984x468@El Correo

04 January 22

Related Post

Vierrartale - #01
local
04 / 10 / 22
Vierratale Lepas Music Video Single “Semua Tentangmu ( Orchestral Version )”
ARTWORK Tiara Effendy - Mencoba Pergi
local
03 / 07 / 23
Hadir Dengan Dua Soundtrack, Adrian Martadinata dan Tiara Effendy Nyanyikan Original Soundtrack Film “Ganjil Genap” 
Maira Muthma - #02
local
21 / 11 / 23
Maira Muthma Merilis Singel Terbaru “Salah Waktu”, Beri Pesan Jangan Buru Buru Jatuh Cinta
Michaela Blitzen - Image #03
local
28 / 02 / 22
Girl Group BLITZEN Membuka Project Solo Salah Satu Membernya Michaela Melalui Single Penuh Emosi, ‘Losing You’
Adrian Khalif - 2
local
19 / 08 / 24
Adrian Khalif Rilis Dua Lagu Sebelum Album Baru
ARTWORK SIAPA KAMU - FINAL copy
local
15 / 12 / 22
Identik dengan Pencurahan Emosi dalam Lagu, Swain Mahisa Kembali Merilis Lagu Mengenai Tumbuh dari Rasa Kecewa
DUO JEREMY_NEW_
local
17 / 11 / 21
Tembus 1 Juta Streaming Duo Jeremy Menjadi Pendatang Baru Paling Menjanjikan Di Industri Musik Indonesia
IMG_6814
local
30 / 06 / 22
Pertama Dalam Sejarah DEWA 19 Akan Tampil Full Team dengan 4 Vokalis 2 Drummer Dalam 1 Panggung Mengguncang Jogja di Candi Prambanan

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

Petra-14

07 July 20

LRM_EXPORT_20180411_004602

12 April 18

kurt cobain

28 December 21

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more