ITALIANI merespon hubungan yang abusive dengan merilis single terbaru ‘MUAK’
local

ITALIANI merespon hubungan yang abusive dengan merilis single terbaru ‘MUAK’

Foto: Dok. Italiani

minikutumedia.com – Pertengahan tahun 2020 jadi momen bagi penyanyi solo wanita berdarah asli Bugis ini merilis single barunya. ITALIANI tetap menjadikan genre RnB sebagai kekuatan utamanya dipadukan dengan suara merdu khasnya.

Rasa muak dijadikan tema utuh untuk single barunya. Sebelumnya ITALIANI juga membuka sesi QnA bersama followersnya untuk bercerita perihal abusive. Respon yang diterima ternyata masih banyak yang menjadi korban dari abusive dan tidak tau harus melakukan apa.

Foto: Dok. Italiani

Lagu Muak ditulis berdasarkan banyak kejadian-kejadian yang abusive dalam suatu hubungan, baik didalam percintaan, pertemanan, rekan kerja bahkan dalam hubungan keluarga. Dan tindakan abusive ini tidak hanya dari fisik tapi juga berasal dari verbal. Hal tersebut yang menjadikan inti lagu Muak sebagai pengantar pesan kepada para pendengar agar lebih mampu menghargai hubungan masing-masing. Dalam single barunya ini, ITALIANI bekerja sama dengan sang maestro dalam urusan meracik musik yang groovy, Robert Wynand, yang juga telah menghasilkan ratusan hits untuk musisi lain.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

Husein-Mutahar

17 August 20

133925_GOL-EQ Farewell

19 July 17

una-2

26 December 15

Related Post

Fatin - Publicity #02
local
21 / 10 / 24
Fatin Kisahkan Hubungan Tanpa Status Dalam Romansa Percintaan Melalui Nomor Terbaru “Kita Sama Sama Tau”
naif-minikutu
local
22 / 10 / 21
Jarwo Naif tolak tanda tangan surat pernyataan bubar
Artwork - Kejar copy
local
13 / 12 / 22
Mariani Ceritakan Tulusnya Melepaskan Melalui “Kejar”
Grace-Sahertian-Fallin-0024-696x441
local
28 / 04 / 17
'Mimpi' Grace Sahertian Di Single Fallin'
ALKV - PHOTO 2
local
24 / 03 / 23
Debut Solois ALKV Lewat Single Bertajuk “The Divine Within” 
ARTWORK - Even If I Die
local
08 / 09 / 23
RINGGO 5 Rilis Single Baru "Even If I Die" Jelang Rilis Album Keduanya
TB AYuenstar 3
local
16 / 06 / 23
AYUENSTAR Cerita Soal Masa Terpuruknya Di Lagu "Titik Buntu"
LUCIEN SUNMOON Official Photo 1
local
15 / 11 / 23
Band Pop Muda Kota Malang, Lucien Sunmoon Rilis Debut Single "Flustered"

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

weirdgenius

14 August 20

1 - RNRM Photo Profile 2024

18 January 24

artwork

03 January 23

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more