Vokalis Class of The Moon, Seva Umumkan Keluar dari Band
local

Vokalis Class of The Moon, Seva Umumkan Keluar dari Band

minikutumedia.com – Seva, vokalis Class of The Moon asal Bandung umumkan resmi keluar dan band yang sudah berkarir bersamanya sejak 8 tahun lalu.

“8 tahun saya sudah bergabung dengan band class of the moon ini. Dan pada hari minggu 24 Oktober 2021 saya telah memutuskan untuk keluar Dari band yg telah saya anggap sebagai rumah kedua, Bahkan saudara kedua Yaitu Class of the moon.”

Seva pun menegaskan jika keputusannya keluar dari band bukan karena ada suatu masalah atau konflik tapi hanya bertujuan untuk bandnya tetap bisa melanjutkan karya yang selama ini terhambat.

Berharap dengan adanya klarifikasi langsung ini agar semua pihak dapat mengerti dan memberi support terkait keputusannya itu.

Kedepannya Seva masih akan terus berkarya meskipun sudah tidak lagi bersama Class of The Moon. Selanjutnya Seva akan berkolaborasi dengan Mahardhika Soekarno di label musik 1945MF Studio.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

PRIA-KISAH-MINIKUTUMEDIA.COM

23 August 19

AP 3 copy

19 October 22

aksi sophie

30 January 18

Related Post

Aqeela Calista - Publicity #04
local
15 / 05 / 23
Aqeela Calista Kembali Di Industri Musik, Remake Single Milik Potret “Mak Comblang”
NY 2 AM - Artwork
local
07 / 09 / 21
Nikmati Pengalaman 3D Audio di Karya Terbaru Dhira Bongs ‘NY 2 AM’
Yasha - Publicity #03
local
27 / 04 / 23
Yasha Gambarkan Kisah Manipulasi Untuk Single Berjudul “Better”
Still Image 2 copy
local
07 / 06 / 20
The Sugar Spun merilis video musik pertama mereka: “War”
local
29 / 01 / 16
Primata Rilis Single dari EP Mendatang
Minikutumedia.com – Pasca merilis single perdana bertajuk “Kupu-kupu” pada September 2014, band rock instrumental berbasis di Jakarta dan  Primata ditinggalkan satu per satu personel aslinya. Tidak ada konflik di antara masing-masing yang melatari ini, hanya pergeseran prioritas mereka yang akhirnya membuat satu per satu personel memilih hengkang. Dari empat personel...
the-panturas
local
26 / 02 / 18
“Semi Album” pertama dari Kuartet asal kota “Semi Pelajar”
band
local
09 / 02 / 17
Nectura gandeng ex-drumer Burgerkill!
Profile Photo 1
local
28 / 08 / 23
Paradoks Uang Dan Waktu Basboi Dalam “New Cartier”

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

03 February 16

musisi-wanita-terkaya-di-dunia

09 August 21

image-5

25 October 22

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more