Fakta mendengarkan musik saat tidur
ministory

Fakta mendengarkan musik saat tidur

minikutumedia.com – Kira-kira sahabat Kutu ada yang sering mendengarkan musik sebelum tidur atau tak jarang musiknya dibiarkan begitu aja sampai-sampai ketika bangun musiknya masih menyala? Hmm.. kalian jangan membuat tim a tim b layaknya tim bubur di aduk dan tidak diaduk karena nantinya malah akan membuat perdebatan tiada akhir sebagian orang memang ada yang punya kebiasaan seperti itu.

Musik sering dianggap sebagai sarana untuk bisa membuat badan rileks dan cepat mengantuk. Tapi kira-kira mendengar music sebelum tidur berbahaya nggak ya untuk tubuh kita? Nih Kutu akan kasih tahu beberapa fakta soal mendengarkan music sebelum tidur.

Peach Cat And Goma Cat Thinking GIF - PeachCatAndGomaCat Thinking Planning - Discover & Share GIFs | Cute cartoon images, Cute cartoon drawings, Cute bear drawings

Music bikin kita cepat mengantuk

How sleep music helps to ease the mind | British GQ

Mendengarkan lagu dengan tempo yang lambat membuat kita bisa cepat mengantuk. Hal Itu dikarenakan otak dan denyut jantung kita akan ikut tempo dan alunan lagunya juga bisa membuat Badan kita jadi rileks. Mendengarkan music dengan tempo pelan seperti alunan piano misalnya, bisa mengatasi masalah insomnia. Selain bikin rileks, mendengarkan music membuat tubuh melepaskan hormone endorphin atau hormon penghilang rasa sakit. Coba deh dengerin lagu sebelum tidur saat badan Lelah, sakitnya pasti langsung ilang.

Tapi nggak semua hal positif yang kita dapat dari mendengarkan music sebelum tidur. Nih ada sisi negatifnya juga guys ~

Thinking Hmm GIF - Thinking Hmm QuestionMark - Discover & Share GIFs

Membuat otak terus bekerja

Keep sleep simple or don't sleep at all

Dengan mendengarkan musik, otomatis otak kita tetap bekerja mencerna music yang sedang diputar. Kalau kita terus menerus memutar music tanpa henti sebelum tidur, otak kita akan dipaksa untuk bekerja keras karena telinga menangkap gelombang suara yang tidak berhenti dan menyalurkannya ke otak. Hal itu membuat Sebagian orang malah akhirnya jadi susah tidur.

Satu masalah lagi jika mendengarkan musik dengan menggunakan earphone. Ada resiko berbahaya di baliknya diantaranya menurunkan fungsi pendengaran, infeksi telinga karena adanya gesekan dari earphone dalam jangka waktu yang lama. Selain itu karena keunggulan produk earphone adalah menjaga kejernihan suara, sehingga membuat aliran udara dari luar sulit untuk masuk dan kondisi ini membuat kotoran telinga akan menumpuk.

Sebenarnya jika sahabat Kutu memiliki kebiasaan seperti ini bukan berarti harus dihilangkan, tetapi intensitasnya saja yang dikurangi. Memang disarankan untuk mendengarkan music sebelum tidur agar rileks, tapi jika dirasa sudah mulai mengantuk ada baiknya lepas earphone dan matikan musiknya. Dengan begitu music tidak akan mengganggu waktu tidur kita.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

SWERTE Pic1

23 March 22

C0027.00_00_05_106.Still007

23 November 23

minikutumedia.com-killing-me-inside

29 December 16

Related Post

shoegaze-header-cropped
ministory
17 / 03 / 22
Kenalan Yuk Sama Genre Shoegaze
kurt cobain
ministory
28 / 12 / 21
Naik Turun Musik Grunge
images
ministory
19 / 08 / 20
Indie itu apa sih? Yuk kita cari tahu
ELEPHANT-KIND
ministory
02 / 03 / 17
Mengenal Lebih Dalam Elephant Kind
555672_10151201288505815_1947007536_n
ministory
06 / 04 / 17
Si Eksentrik, Marilyn Manson!
sahara
ministory
11 / 08 / 20
Sahara, band rock lawas asal Kota Bandung
2732264
ministory
15 / 07 / 21
Radio edit itu apa sih?
black and white piano keys
ministory
26 / 07 / 20
Kalian harus tahu, ini dia beberapa alat musik unik yang jarang didengar

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

26 January 16

82285609_159208492076274_6751292687705062612_n

24 August 20

cafe kucing (2)

15 June 16

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more