Berikan Kado Untuk Sang Istri, Ello Merilis Single “Janji Sumpah”
local

Berikan Kado Untuk Sang Istri, Ello Merilis Single “Janji Sumpah”

Banyak cara untuk mengucapkan sebuah janji kepada pasangannya. Seperti yang dilakukan oleh Marcello Tahitoe (Ello) kali ini. Tepat diperayaan ulang tahun pernikahannya, Ello merilis sebuah single yang berjudul “Janji Sumpah”. 

Sesuai judulnya, lirik dalam lagu tersebut memang mengungkapkan sebuah janji kepada pasangannya. 

Menjagamu……Selalu setia mengasihimu dikala suka ataupun duka

 Sampai akhir waktu maut yang memisahkan.

 ……..Itu janjiku”

Itulah penggalan janji yang dilantunkan Ello dalam single terbarunya ini. Lagu ini memang cukup spesial bagi Ello. Pasalnya, lagu ini sekaligus menjadi kado terindah yang Ia persembahkan kepada sang Istri, Cindy Maria. 

Seperti diketahui, di pulau Dewata Bali pada 25 Januari 2022, pasangan ini mengucapkan janji sematinya. Dan dua tahun berselang, Ello memberikan sebuah kado romantis berupa sebuah lagu yang Ia persembahkan khusus untuk sang Istri. 

“Ini juga menjadi sebuah kado buat Cindy (Istri), karena tanggal 25 Januari itu bertepatan dengan hari pernikahan gw,” ujar Ello.

Hebatnya, lagu ini diluncurkan di tengah-tengah kesibukan Ello sebagai juri dalam ajang X Factor Indonesia. Meski kesibukan Ello luar biasa padat, vokalis Dewa 19 ini masih menyempatkan waktunya untuk menggarap project solonya. 

Secara keseluruhan, lirik dalam lagu ini memang cukup romantis. Namun jangan membayangkan jika lagu ini akan terdengar mendayu-dayu.

Justru sebaliknya, lirik yang romantis namun lugas dibalut dengan vokal Ello yang macho membuat lagu ini terdengar sangat ‘Jantan’.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

[PHOTO PRESS] Adi Alam

04 January 23

IXIA PROFILE (1) copy

14 December 22

Saykoji - True Colors - Photo

04 February 22

Related Post

minikutumedia.com-wakeupiris
local
23 / 03 / 18
Wake up, Iris! Berbicara Mengenai Album : A U R E O L E (2018)
My Pants Getting wet 1
local
25 / 04 / 23
“Never Ending Story” (song) about Friendship never ends
117324510_218966069476790_1212730832691653430_n
local
16 / 08 / 20
Rilis Single Kedua, Sarah Saputri Perkenalkan Keindahan Alam Garut
133925_GOL-EQ Farewell
local
19 / 07 / 17
GOL: Kami Kehilangan EqBangkit, Dunia Permusikan Kehilangan Gitaris Terbaiknya
Raissa Ramadhani - #01
local
18 / 10 / 23
Raissa Ramadhani Merilis “Seribu Pelukan”, Persembahkan Mereka Yang Merindukan Orang Tersayang
Barry L _ The Rhythm Service 2
local
02 / 06 / 23
Barry Likumahuwa & The Rhythm Service Merilis Single ’24 Moments’, Mencoba Memainkan Sample Musisi Jazz Lokal 
Artwork- Hilang Tanpa Bilang
local
12 / 12 / 22
Meiska Ingatkan Bahaya Ghosting Melalui Single Perdana Berjudul “Hilang Tanpa Bilang”
minikutumedia.com-parahyena-featagus-lutung-bingung
local
08 / 01 / 18
Lutung Bingung, lagu klasik adaptasi dari cerita Lutung Kasarung.

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

Harra. - #03

18 June 23

cXr_PROFIL1

04 November 23

Angel Pieter - Image #02 copy

16 December 22

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more