Rilis ulang lagu ‘Menanti Sebuah Jawaban’ yang Jadi Kado Spesial Elmatu untuk Ibu Tercinta
local

Rilis ulang lagu ‘Menanti Sebuah Jawaban’ yang Jadi Kado Spesial Elmatu untuk Ibu Tercinta

Penyanyi jebolan ajang X Factor Indonesia, El Matulessy rilis ulang lagu dari band Padi ‘Menanti Sebuah Jawaban’ yang sempat hits di tahun 2000-an. Elmatu persembahkan lagu ini untuk mamanya yang sedang berulang tahun dan menganggap lagu ini sangat mewakili perasaannya terhadap sang ibu.

Berbeda konsep dengan Padi, El bawakan lagu Menanti Sebuah Jawaban ini dengan lebih simple dan hanya diiringi piano dan gitar.

“Saya cuma pingin lagunya sesimpel mungkin, jadi ada nyawa yang berbeda. Karena kan Padi full band, ini saya sendiri jadi saya mau sesimpel mungkin, cuma piano sama string biar orang begitu dengerin, yang didengerin tuh suara dan pesannya, intung mas Piyu mengizinkan,” Elmatu.

Saat ditemui di Hollywings Kemang, Jakarta Selatan, Elmatu jelaskan keinginannya untuk membuat lagu Menanti Sebuah Jawaban ini jadi lagu lints generasi yang tetap bisa dinikmati kaum milenial masa kini.

Sejak kecil Elmatu menyukai band Padi yang membuat lagi ini begitu melekat baginya.

Piyu selaku gitaris band Padi Reborn beri Elmatu kebebasan untuk membawakan lagunya dengan aransemen yang dia inginkan. Sebelumnya Piyu sudah pernah bekerjasama dengan Finalis X-Factor Indonesia.

Elmatu tergabung dalam label rekaman milik Holywings yaitu Holywings Record. Lewat rilisan single dari Elmatu ini, Holywings berharap bisa mewarnai dan membangun kembali musik di Tanah Air.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

Annalynn (1)

26 November 24

Andien Aisyah - Percaya copy

21 October 22

Dark shot of the full moon spreading light behind the clouds during nighttime

09 July 20

Related Post

Angel Pieter - Image #02 copy
local
16 / 12 / 22
Angel Pieters Rangkum Perjalanan 25 Tahun Kehidupan Dalam Mini Album “Satu Per Empat”
20230328065059
local
06 / 05 / 23
'Glorious' dari Weird Genius Tetap Jadi Soundtrack di Piala Dunia U-20 2023 di Argentina
Photo 2 Im Kidding
local
22 / 11 / 24
I'm Kidding Luncurkan Album "Awal Dan Baru"
Artwork - Berteman Saja Dulu
local
19 / 02 / 24
Rakhano Memilih Persahabatan Diatas Cinta Melalui Singel Terbaru “Berteman Saja Dulu”
Photo Concept 1
local
05 / 07 / 23
Rangga Éuforia: Perlukah Rasa Yang Semu Ini Diperjuangkan?
AMERTA-POLAROID
local
03 / 11 / 22
Amerta Merilis Single “Chevron”; Sebuah Dinamika Metal Berbalut Melankolia
Copy of B.Y.D.E (Instagram Story) (2)
local
25 / 11 / 22
Babak Baru Mellita Sarah Lewat Projek Solo dan Merilis Single Pertama Bertajuk B.Y.D.E
Processed with VSCO with al3 preset
local
27 / 10 / 23
Girl And Her Bad Mood Rilis “Heals” Sebagai Upaya Sembuhkan Luka Batin

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

For Revenge #01 Prolog

21 March 24

Profile Photo 1

28 August 23

Album-Once-Mekel-Intrinsik-203x300

27 December 15

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more