Rizky Febian gandeng Anya Geraldine di Music Video terbarunya yang berjudul ‘Cuek’
local

Rizky Febian gandeng Anya Geraldine di Music Video terbarunya yang berjudul ‘Cuek’

minikutumedia.com – Rizky Febian membuat 3 lagu baru yang di jadikan satu projek yaitu “Garis Cinta”. Lagu-lagunya sendiri berkisah tentang fase orang banyak dalam menjalani suatu hubungan.

Proses produksi lagunya sendiri dilakukan dirumah dan nantinya project ini akan dikemas dalam bentuk Music video series. Dalam Music Video Series nya menyampaikan proses cerita cinta sebuah hubungan. Dalam “Garis Cinta” terdapat 3 lagu di dalamnya yaitu Cuek, Mantra Cinta dan Makna Cinta, makna dari masing – masing  lagu tersebut merupakan cerita satu kesatuan.

Foto: Dok. Rizky Febian

Meski hanya dirumah, Rizky Febian melakukan kegiatan yang positif termasuk menciptakan karya. Tekadnya dalam mengumpulkan materi untuk albumnya sangat membuahkan hasil, Iky berhasil membuat beberapa lagu dalam masa 3 bulan karantina di rumah, salah satunya lagu “Cuek”.

Foto: Dok. Rizky Febian

Rizky Febian sangat maksimal untuk projek “Garis Cinta” ini, begitu juga untuk pemilihan model video klipnya. Tidak tanggung-tanggung Rizky Febian Menggandeng Anya Geraldine sebagai lawan mainnya di video klip karena Iky merasa peran wanita dalam video klipnya harus spesial. Dalam cerita di video klip cuek ini peran Anya Geraldine sebagai wanita yang bekerja di art exhibition dan Iky sebagai design graphic yang berusaha menjadi seorang musisi untuk membuatkan lagu special untuk wanita pujaannya.

Minikutu Writer

NEXT EVENT

00
Days
:
00
Hours
:
00
Minutes
:
00
Seconds

Got a Questions?

Find me on Social Media or Contact me and I will get back to you as soon as possible.

Another Post

Think of Me Profile 1

16 April 24

Roland Judita - Janjiku Selamanya (1)

23 January 24

Daramaula - IMAGE #02

29 March 22

Related Post

hivi
local
09 / 12 / 16
Menuju Album Kedua HIVI, “Kereta Kencan”
Artwork - Kejar copy
local
13 / 12 / 22
Mariani Ceritakan Tulusnya Melepaskan Melalui “Kejar”
313018656_5557582867688491_2748937378585988344_n
local
31 / 10 / 22
“Heart Never Sleeps”, Single Ketiga Poker Mustache
The Old Coffee
local
25 / 03 / 17
Mengenalkan lagu teranyar dari kuartet rock asal Bandung "The Old Coffee"
DSC07259
local
25 / 07 / 21
Berawal dari Tik Tok, Juicy Luicy membuka peluang Hana Wilianto untuk berkolaborasi menyanyikan lagu Jemari
answer sheet
local
27 / 03 / 17
Proses Meditasi Ala Answer Sheet
LORD-SPOTIFY
local
28 / 02 / 18
RHYM Rilis Single Terbaru Berjudul ‘Lord’
Photo Concept 1
local
05 / 07 / 23
Rangga Éuforia: Perlukah Rasa Yang Semu Ini Diperjuangkan?

About Me

Minikutu is the music news network on the planet that has been around since 2015

Another Post

C0027.00_00_05_106.Still007

23 November 23

Kurosuke 6

25 October 23

fff-copy

30 November 16

My Instagram

Create With ♥ By Jedi Iriyanto | Copyright ©2022 Minikutumedia.com

This website uses cookies to ensure you get the best new experience on my website. Learn more